Golongan senyawa yang berperan memberikan rasa pahit dan pedas

 https://youtu.be/7bjcHwMchAk

Komentar

  1. Tanaman coleus amboinicus memiliki berbagai aktivitas farmakologi, diantaranya efek pada saluran pernapasan sepeti asma, batuk. Mengapa dikaitkan pada senyawa tanaman coleus amboinicus ?

    BalasHapus
    Balasan

    1. Karena dengan banyaknya senyawa atau Metabolik Sekunder seperti flavonoid, Fenol, alkohol, Tannin, steroid dan saponin yang terdapat di dalam tanaman coleus amboinicus, tanaman ini terkenal akan rasa dan aroma mirip dengan aregano yang khas, menunjukkan variasi kandungan senyawa volatilnya seperti karvakrol, thymol, terpinen.

      Hapus
  2. Menurut dari jurnal yang anda papar kan dan dari jurnal yang saya bandingkan diketahui bahwa tanaman coleus amboinicus lour banyak sekali manfaat nya dalam bidang kesehatan khususnya bidang farmasi namun apa yang menjadi hambatan perkembangan penelitian tanaman ini sehingga belum banyak pengaplikasian tanaman ini dalam obat obatan yang telah beredar dipasaran saat ini?

    BalasHapus
  3. hambatan utama perkembangan penelitian tanaman Coleus amboinicus Lour dalam pengembangan obat-obatan adalah kurangnya penelitian klinis dan uji coba praklinis yang memadai untuk membuktikan efektivitas dan keamanannya pada manusia. Selain itu, produksi yang belum optimal, kurangnya standar kualitas, dan kurangnya informasi tentang mekanisme aksi juga menjadi faktor penghambat. Selain itu, masalah regulasi dan pemasaran juga dapat menjadi kendala dalam pengembangan dan pengaplikasian tanaman ini dalam obat-obatan yang telah beredar di pasaran saat ini.

    BalasHapus

Posting Komentar